
SELAYANG PANDANG
BERITA HARIAN
Kamu akan bertransformasi menjadi kreator yang mampu menceritakan kisah melalui gambar dan suara. Kamu akan belajar bagaimana menciptakan film dan program televisi yang tidak hanya menghibur, tetapi juga mengedukasi dan menginspirasi.
Lulusan Program Studi TV dan Film memiliki peluang karir yang luas di berbagai bidang industri kreatif, seperti:
• Sutradara film dan televisi
• Produser film dan televisi
• Penulis naskah film dan televisi
• Kameramen dan editor film
• Penyiar televisi dan presenter
• Kreator konten digital
• Peneliti dan akademisi di bidang film dan televisi
Recent Posts
KEGIATAN PROGRAM STUDI TELEVISI DAN FILM

Ujian Terbuka
Promosi Doktor
Selamat kepada Dr(c) Adri Yandi, M.Sn. atas pencapaian yang diraih. Semoga ujian terbuka promosi doktor berjalan lancar.

Hari Televisi dan Film
Rektor beserta jajaran tenaga pendidik memperingati hari Televisi dan Film di ruang Audio Visual Prodi TV dan Film.

Kunjungan ke Sawahlunto
Ketua Program Studi TV dan Film melakukan kunjungan kerja sama dengan Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kota Sawahlunto.

PKKMB
Prodi TV Film
Tanggal 17 Agustus 2024, Prodi TV dan Film menyambut teman-teman mahasiswa baru dalam acara yang bertajuk PKKMB.